7 Template Blogger Yang Banyak di Gunakan

masbejo.com – 7 Template Blogger Yang Banyak di Gunakan. Hal awal yang harus kita tentukan saat terjun ke dunia blogger khususnya yang mengawali di blogger ( blogspot ) adalah memiliki template yang bagus. Memiliki template yang responsive, SEO friendly dapan menunjang performa blog kita kedepanya. Akan tetapi jika kita amati banyak blogger yang memakai beberapa template yang sama, atau umum digunakan oleh blogger lain. berikut akan masbejo sampaikan 7 template blogger yang umum dipakai banyak orang.

Baca Juga : 7 Ekspektasi Blogger Pemula

7 Template Blogger Yang Banyak di Gunakan

# Kesatu – Igniplex Template

igniplex template

Template pertama yang sering digunakan oleh para blogger adalah template igniplex.

Template keluaran iginile ini menampilkan sebuah template dengan tampilan yang simple, bersih dan tidak terlalu banyak pernak – pernik didalamnya.

Banyak blogger yang memaki template premium ini..

Banyak alasan memilih igniplex salah satunya memiliki script dan widget otomatis sehingga mudah diatur langsung melalui tata letak.

Selain igniplex sebetulnya igniel juga memberika beberapa template gratis buatanya sobat bisa kunjungi webnya jika penasaran.

# Kedua – Kompi Template

Template blog kompi ajabaib juga salah satu template blogger yang sering digunakan.

Dalam blog kompi ajaib terdapat beberapa template buatan kompi baik yang free maupun premium.

Maka dari itu banyak blogger yang memakai template kompi untuk blognya.

# Ketiga – Viomagz ( mas sugeng )

viomagz 3.3 template

Template lain yang masbejo temui, terpasang di blogger banyak orang adalah viomagz.

Viomagz salah satu template terlaris ditahun lalu..

Baca Juga :  Kisah Perjalanan Menjadi Blogger Amatir

viomagz terus melakukan update sehingga semakin banyak blogger yang memakai template ini.

# Keempat – Fletro Template

fletro pro template

Fletro pro merupakan template yang memiliki fast loading dengan desain simple.

Template blog ringan milik bang maxi ini juga merupakan salah satu template yang banyak dipakai oleh kalangan blogger khususnya pengguna blogspot.

# Kelima – Template Jarwo

kode jarwo template

Blog kode jarwo memiliki keunggulan dalam keceptan, dalam blognyapun dia menuliskan ” Hari gini pagespeed blognya masih lemot ? ”

Memang jika melakukan tes kecepatan blog kode jarwo memiliki kecepatan yang luar biasa.

jarwo template juga menawarkan template versi free yang bisa sobat dapatkan juga.

# Keenam – Sora Fast

Sora fast template

Selain kelima template diatas, sora template juga salah satu template yang banyak dicari dan digunakan oleh para blogger..

Sora fast memiliki keunggulan dari segi desain, dan keceptan..

Sora fast tersedia dalam versi berbayar dan gratis tentunya, maka sebelum fix menggunakan template ini, bisa mencoba dulu versi gratis sora fast.

# Ketujuh – Simpifly Responsive

simpifly template blogger

Template simpifly juga salah satu template yang banyak digunakan oleh para blogger di Indonesia.

Untuk tamplate blog yang satu ini bisa sobat coba dan download tentunya.

itu sob 7 template yang sering dipakai oleh para blogger dari Indonesia, jika ada template lain yang belum masbejo sebut berarti ada di daftar berikutnya..

Leave a Comment